Pengaruh Penggunaan Software Pesona Edu Terhadap Keaktifan Dan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI MIA SMA Palembang
Oleh:
Gladiola Sekar Bestari
06111381320026
Pembimbing
- Apit Fathurohman, S.Pd, M.Si
- Dr. Ismet, S.Pd, M.Si
Penguji
- Dr. Sardianto MS, M.Pd, M.Si
- Drs. Abidin Pasaribu, MM
- Dr. Kistiono, M.T
I. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
Pendidikan sebagai gejala sosial kehidupan berkaitan erat dengan masalah individual, sosial dan cultural (Emzir, 2014). Proses pendidikan pada hakikatnya merupakan proses sosial dimana peserta didik dilatih untuk berkomunikasi bukan hanya dengan satu individu tetapi juga dengan kelompok-kelompok yang terlibat dalam proses pendidikan tersebut. Pelaksanaan Kurikulum 2013 disekolah, mempunyai tujuan untuk menjawab tantangan dalam kehidupan abad 21. Wilson & Peterson (2006) memberikan pandangan perubahan paradigma dalam pembelajaran dan pemahaman bahwa pembelajaran merupakan karya intelektual.
Pembelajaran yang baik adalah pembelajaran yang menuntut keaktifan peserta didik. Dalam proses pembelajaran peserta didik tidak boleh menjadi pribadi yang pasif, tapi peserta didik sebagai subyek yang aktif melakukan proses berpikir, mencari, mengolah, mengurai, menggabung, menyimpulkan dan menyelesaikan masalah dengan sendirinya sesuai dengan kecakapan yang mereka miliki untuk berpikir kritis dalam menghadapi masalah. Ang et.al.(2001) mengatakan bahwa lingkungan pembelajaran yang berpusat pada peserta didik dimulai dengan perubahan paradigma bahwa peran pendidik menjadi fasilitator sehingga peserta didik mampu menemukan kompetensi melalui diskusi, konsultasi dan pendampingan.
Berdasarkan uraian diatas, maka diperlukan suatu alternatif media yang sesuai dengan karakteristik pembelajaran yang menarik sehingga peserta didik tidak bosan dan membangkitkan interaksi antara pendidik dan peserta didik, serta sekaligus dapat meningkatkan aktivitas dan penguasaan materi oleh peserta didik. Media pembelajaran adalah suatu perantara yang digunakan untuk menyampaikan informasi dengan tujuan agar merangsang siswa untuk belajar (Arsyad, 2009). Kehadiran media mempunyai arti yang cukup penting didalam proses pembelajaran, karena dalam kegiatan tersebut ketidakjelasan bahan yang disampaikan dapat dibantu dengan menghadirkan media sebagai perantara.
1.2 Rumusan Masalah
-
Adakah Pengaruh Penggunaan Software Pesona Edu terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI MIA SMA?
-
Adakah Perbedaan Keaktifan dan Hasil Belajar Siswa sebelum dan sesudah menggunakan Software Pesona Edu?
1.3 Tujuan Penelitian
-
Mengetahui Pengaruh Penggunaan Software Pesona Edu Terhadap Keaktifan dan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas XI MIA SMA
-
Mengetahui Adanya Perbedaan keaktifan dan Hasil Belajar Siswa Sebelum dan Sesudah Menggunakan Software Pesona Edu
1.4 Manfaat Penelitian
Bagi Guru
Bagi Siswa
Bagi Peneliti
1.5 Ruang Lingkup Penelitian
1.6 Hipotesis Penelitian
II. Tinjauan Pustaka
Pembelajaran
Interaksi Guru dan
Siswa
Media
Pembelajaran
Software
Pesona Edu
Keaktifan Peserta Didik
dalam Pembelajaran Fisika
Hasil Belajar
III. Metodologi Penelitian
3.1 Variabel Penelitian
Variabel Bebas
Variabel Terikat
X = Penggunaan Software
Pesona Edu
Y1 = Keaktifan Peserta Didik
Y2 = Hasil Belajar Peserta Didik
3.2 Waktu dan Tempat Penelitian
Penelitian ini rencananya akan dilaksanakan pada bulan Juli 2017
Dan akan dilaksanakan di SMAN 11 Palembang
3.3 Populasi dan Sampel
Seluruh siswa kelas XI SMAN 11 Palembang semester ganjil, tahun ajaran 2017/2018
Seluruh siswa kelas XI IPA 2 sebagai kelas Eksperimen dan seluruh siswa kelas XI IPA 6 sebagai kelas Kontrol
3.4 Metode Penelitian
Menggunakan desain eksperimen semu (Quasy Experimental Design) yaitu Nonequivalent Control Grup Design
3.5 Jenis Data dan Teknik Pengumpulan Data
Jenis Data
Keaktifan Siswa
Berupa Data Kualitatif yang diperoleh dari Lembar Observasi Aktivitas Siswa
Hasil Belajar Siswa
Berupa Data Kuantitatif yang diperoleh dari nilai pretest dan postest
3.6 Teknik Analisis Data
Uji Normalitas
Uji Homogenitas
Terima Kasih
deck
By Xeirina Jung
deck
- 97